Spesifikasi dan Harga Sony Xperia C4 Indonesia, HP selfie bertenaga Octa Core

Spesifikasi dan Harga Sony Xperia C4 Indonesia, HP selfie bertenaga Octa Core - Sony merupakan salah satu vendor terkemuka di dunia yang menjadi langganan pemroduksi ponsel ponsel dengan spesfikasi tinggi. Soni selalu melengkapi produknya dengan kualitas kamera yang juara, dan sudah menjadi rahasia umum jika Sony merupakan vendor dengan kamera terbaik. Begitu juga dengan produk terbarunya ini, Sony Xperia C4 disebut sebut sebagai ponsel / hp sefie karena kualitas kameranya yang baik dan mumpuni. Jika anda penasaran seperti apa kelebihan yang di miliki oleh Sony Xperia C4 ini? Berikut informasi selengkap tentang Spesifikasi dan Harga Sony Xperia C4 Indonesia, HP selfie bertenaga Octa Core.
Spesifikasi, Review dan Harga Sony Xperia C4 Indonesia, HP selfie bertenaga Octa Core
Spesifikasi dan Harga Sony Xperia C4 Indonesia, HP selfie bertenaga Octa Core

Spesifikasi Sony Xperia C4

Sony Xperia C4 ini telah tampil menarik dengan mengadposi jaringan 4G LTE yang memberikan keleluasan untuk anda dalam ber selancar di dunia maya dengan kecepatan yang tinggi. Kecepatanan nya mencapai 150/50 Mbps. Sony Xperia C4 juga tampil mewah dengan layar berukuran 5.5 inc IPS LCD dengan kedalaman 16 juta warna. Layar ini akan memberikan grafos terbaik untuk menampilkan interface yang akan memanjakan mata anda. Resolusi yang di hasilkan oleh layar ini mencapai 1080 x 1920 pixel.

Yang lebih hebat lagi, ponsel ini di lindungi dengan teknologi Sony Mobile BRAVIA Engine 2 yang akan memberikan perlindungan maksimal dari segala bentuk goresan. Dan untuk masalah dapur pacu, Sony Xperia C4 ini memiliki Chipset Mediatek MT6752 dengan CPU octa Core berkecepatan 1.7 GHz yang memberikan kinerja yang maksimal apalagi di dukung dengan OS terbaru Android OS v5.0 Lollipop. Untuk urusan kamera, anda di berikan kesempatan mencicipi kamera dengan kekuatan 13 MP dan kamera ke dua nya sebesar 5 MP.

Network
2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G
HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 – E5303, E5353HSDPA 850 / 900 / 1700(AWS) / 1900 / 2100 – E5306
4G
LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 7(2600), 8(900), 20(800) – E5303LTE band 1(2100), 3(1800), 7(2600), 8(900), 28(700), 40(2300) – E5353LTE band 2(1900), 4(1700/2100), 5(850), 12(700), 13(700), 17(700) – E5306
Speed
HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
GPRS
Up to 85.6 kbps
EDGE
Up to 236.8 kbps
Body
Dimensions
150.3 x 77.4 x 7.9 mm (5.92 x 3.05 x 0.31 in)
Weight
147 g (5.19 oz)
SIM
Nano-SIM
Display
Type
IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Size
5.5 inches (~71.7% screen-to-body ratio)
Resolution
1080 x 1920 pixels (~401 ppi pixel density)
Multitouch
Yes, up to 10 fingers
Protection
Scratch-resistant- Sony Mobile BRAVIA Engine 2
Platform
OS
Android OS, v5.0 (Lollipop)
Chipset
Mediatek MT6752
CPU
Octa-core 1.7 GHz Cortex-A53
GPU
Mali-T760MP2
Memory
Card Slot
microSD, up to 128 GB
Internal
16 GB, 2 GB RAM
Camera
Primary
13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash
Features
Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, panorama, HDR
Video
1080p, HDR
Secondary
5 MP, 720p, LED flash
Sound
Alert Type
Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker
Yes
3.5mm jack
Yes
Comms
WLAN
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi Direct, DLNA, hotspot
Bluetooth
v4.1, A2DP, apt-X
GPS
Yes, with A-GPS, GLONASS
NFC
Yes
Radio
FM radio with RDS
USB
microUSB v2.0
Features
Sensors
Accelerometer, proximity, compass
Messaging
SMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
Browser
HTML5
Java
No

– Active noise cancellation with dedicated mic
– ANT+ support
– DivX/MP4/H.265 player
– MP3/eAAC+/WAV/WMA/Flac player
– Document viewer
– Photo/video editor
Battery

Non-removable Li-Ion 2600 mAh
Stand-by
Up to 634 h (2G) / Up to 682 h (3G)
Talk Time
Up to 13 h (2G) / Up to 11 h 30 min (3G)
Music Play
Up to 53 h 22 min
Colors

Black, White, Mint

Harga Sony Xperia C4

Ponsel dengan segala kecanggihan yang dimilikinya ini di hargai dengan harga RP. 4.499.000 . Demikian informasi mengenai Spesifikasi dan Harga Sony Xperia C4 Indonesia, HP selfie bertenaga Octa Core semoga bermanfaat untuk para sahabat unduhdroiders semuanya hanya di unduhdroid.net

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel